Rancang Bangun Media Pembelajaran Cos Phi Meter Dan Wattmeter Berbasis Arduino

Umar Muhammad, Fatmawati Azis

Sari


Cos phi meter adalah alat yang digunakan untuk mengetahui, besarnya faktor daya (power factor) yang merupakan beda fasa antara tegangan dan arus. Dalam pengertian sehari-hari disebut pengukur Cosinus phi (ϕ).Rancang bangun media pemelajaran Cos phi meter dan watt meter berbasis arduino terdiri dari 3 bagian utama yaitu rangkaian Input, rangkaian pemroses dan rangkaian Output. Rangkaian Input terdiri dari rangkaian sensor tegangan, rangkain sensor arus, serta rangkaian pembaca faktor daya. Rangkaian pemroses terdiri dari arduino uno R3. Rangkaian output terdiri dari rangkaian penampil berupa LCD 16 x 2. Bagian software dirancang menggunakan bahasa C dengan mengunakan program arduino. Besarnya presentasi kesalahan ukur faktor daya yaitu sebesar 20,1 % untuk beban resistif, 27,2 % untuk beban kapasitif, dan 72,2 % untuk beban Induktif .

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Feri Djuandi, 2011. Pengenalan arduino. Universitas Trisakti. Jakarta.

Filani Herman, Ir. Abdul Nasir , Epyk Sunarno. SST,MT, Perbaikan Faktor Daya. Teknik Elektro Industri, PENS-ITS, Surabaya, Indonesia.

Jufri HR Hilman, M.N Nasruddin, P Bisman, Rancang Bangun Alat Ukur Daya Arus Bolak- Balk Berbasis Mikrokontroler Atmega8535. Medan.




DOI: https://doi.org/10.61141/joule.v1i2.111

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

INDEXES IN

                                 

Jalan Kapasa Raya No. 23 (KIMA)
Makassar-Sulsel 90245
Email: Joule.TLS@politeknikbosowa.ac.id
https://jurnal.politeknikbosowa.ac.id/

 


View My Stats

 

Creative Commons License
This work is licensed under a
Creative Commons Attribution 4.0 International License.